Februari 13, 2025

Metrosoerya.com

Berani, Tegas & Tajam

Danguspurla Koarmada II Hadiri Dinner Reception bersama RTN dan Royal Thailand Marine Corps

Spread the love

Metrosoerya || TNI AL. Koarmada II. Pangkoarmada II Laksda TNI Maman Firmansyah, yang diwakili oleh Danguspurla Koarmada II Laksma TNI Edy Haryanto, S.E., menghadiri Dinner Reception bersama dengan Royal Thailand Navy (RTN) dan Royal Thailand Marine Corps, bertempat di Hotel Double Tree, Surabaya. Senin (12/6).

Acara tersebut bertujuan untuk meningkatkan sinergitas antara TNI Angkatan Laut dengan Royal Thailand Navy (RTN) dan Royal Thailand Marine Corps dalam pelaksanaan Latihan Bersama (Latma) Sea Garuda 21AB-23.

Pangkoarmada II melalui sambutannya yang dibacakan oleh Danguspurla Koarmada II, menyampaikan bahwa Latma Sea Garuda akan menjadi salah satu langkah untuk menetapkan stabilitas regional terutama dalam keamanan maritim bagi kedua negara.@Red

Loading

About The Author

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *