Koramil Tandes Potong Tumpeng dan Tasyakuran Rayakan HUT TNI Ke 79

Surabaya , Metrosorya – Dalam rangka memperingati HUT TNI Ke – 79 unsur tiga pilar Kematan Sukomanunggal dan Kecamatan Tandes menggruduk Markas Koramil 0830/05 Tandes dengan membawa Kue Ulang Tahun dan Tumpeng .
Momen sinergitas di tunjukkan oleh Tiga Pilar diwilayah tersebut , baik dari Pemerintahan ( Kecamatan ) maupun Polri ( Polsek dan Jajarannya ) . Tak hayal , suasana di Kqntor yang identik berwarna hijau ini di penuhi nuansa Cokelat , Camat Tandes memimpin staff dan anggota Satpol PP nya mendatangi Markas bebaju doreng dengan membawa kue dan makanan .
Begitu juga Camat Tandes , Polsek Tandes dan Polsek Sukumanunggal mengerahkan puluhan anggotanya untuk turut memeriahkan peringatan HUT TNI Ke 79 ini , Sabtu ( 5/10/2024 ) .
Disela sela acara , Camat Tandes Febri menyampaikan , ucapan selamat ulang tahun kepada Komandan Koramil 0830/05 Tandes Mayor Inf Sugiharto , menurutnya hal itu dilakukan sebagai bentuk atau wujud ke kompakan dan sinergitas Tiga Pilar .
“Kami mendatangi Koramil Tandes bersama Tiga Pilar untuk mengucapkan Dirgahayu TNI Ke 79 , semoga kedepan bersama kita twtap menjal8n sinergitas sehingga kondusufitas wilayah tetap terjaga . Terutama kedepan ada Pemilu Kepala Daerah , Pilgub dan Pilwali Kota agar berjalan lancar ,”Ungkap Febri .
Sementara , Danramil 0830/05 Mayor Inf . Sugiharto dalam usia Ke 79 ini TNI yang pertama mendukung Pemerintah yairu Indonesia Maju , yang kedua dalam kehidupan sehari hari TNI lebih sinergitas dengan tiga pilar diwilayah untuk semuanya untuk kepentingan Ketentraman , Keamanan dan Keutuhan masyarakat Indonesia . Himbauan kepada seluruh masyarakat menjelang Kegiatan – Kegiatan Pilkada terutama ayok ini hari Kemerdekaan Demokrasi kita harapkan semua kegiatan berjalan Damai , Tentram dan Aman . Dan TNI sendiri angka mati dan harus Netral tidak bisa membela siapapun hanya menjaga Kondusifitas Keamanan diwilayahnya .
Hari 8ni Ulang Tahun Ke 79 TNI dan Kita kedatangan teman – teman Forkopimcam , baik dari Kecamatan Tandes maupun Kecamatan Sukomanunggal kami sangat berterimakasih dengan kedatangannya , kami berharap di usia Ke 79 ini bisa semakin solid dan semakin dapat berkolaborasi dalam ranfka mensukseskan agenda – agenda besar yang akan kita hadapi,” tegas Mayor Inf Sigiharto .
Salah satunya adalah , lanjut Danramil , pengamanan dalam Pilkada serentak . Menurutnya , disitulah keterikatan kita anggota Koramil dengan Forkopimcam .
Hadir dalam kegiatan tersebut Camat Tandes , Camat Sukomanunggal , Kasi Terantib Kecamatan Tandes dan Sukomanunggl , Kapolsek Tandes dalam Rangka HUT TNI Ke 79 Tahun semoga TNI jaya selalu .( ses ).